ImagePanti Asuhan Yatim Dan Dhuafa Pojok Cimahi Jawa Ba...
Image

Panti Asuhan Yatim Dan Dhuafa Pojok Cimahi Jawa Barat

Rp 30.583.189 terkumpul dari Rp 100.000.000
17 Donasi ∞ hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified User

KLIK UNTUK

WA PANTI | MAPS PANTI

PANTI asuhan yatim dan dhuafa yang berlokasi di Cimahi, Jawa Barat ini terbilang sudah cukup lama berdiri. Bahkan menjadi pionir bagi panti-panti asuhan lainnya khususnya di Jawa Barat. Sekitar tahun 1995 panti asuhan ini didirikan. 

Dan panti asuhan yatim dan dhuafa Cimahi inilah yang memberikan inspirasi bersar bagi Mizan Amanah dalam berkontribusi menyelamatkan serta membangun generasi bangsa ini. Terkhusus anak-anak yatim dan dhuafa di Indonesia. Terlebih keberadaan panti asuhan yatim dan dhuafa yang beralamat lengkap di Jalan Pojok Utara II No 45, Kota Cimahi, Jawa Barat ini didorong oleh lingkungan sekitar. Lapisan masyarakat di lingkungan tersebut sangat membutuhkan keberadaan panti asuhan, karena lokasi yang padat penduduk dan banyak anak-anak terlantar waktu itu. 

Alhasil sampai sekarang panti asuhan yatim dan dhuafa tersebut sudah mengasuh dan mendidik ratusan anak-anak yatim dan dhuafa. Bentuk amanah kami dalam berkontribusi membangun generasi di negeri ini. Di panti asuhan yatim dan dhuafa Pojok Utara, Kota Cimahi ini, anak-anak yatim dan dhuafa diasuh, dibesarkan, dan dididik. Bahkan bukan sekadar kebutuhan pokok kesharian saja seperti sandang, pangan, dan papan, lebih dari itu mereka diberikan kemandirian untuk bekal masa depan mereka baik untuk dunia maupun akhiratnya. 

Sekitar 25 tahun lebih kami menjadi fasilitator para dermawan dengan anak-anak yatim dan dhuafa. Bahkan ratusan anak-anak terlantar pun tak luput dari pengasuhan kami. Sehingga mereka bisa menjadi generasi yang lebih bermanfaat. Begitu terasa manfaat kebaikan dari para donatur selama ini. Karena untuk “menyelamatkan” para generasi itu memerlukan uluran tangan dari kita semua. Perlu biaya, kesabaran, dan keikhlasan tentunya. 

Bagi para dermawan tentunya tidak sulit untuk mencari lokasi panti asuhan yatim dan dhuafa binaan Mizan Amanah ini. In syaa Allah mudah sekali. Dan silakan kapan pun untuk berkunjung menemui, bahkan ikut mendidik anak-anak asuh yang ada di panti. Kalau belum sempat mengunjungi lokasi panti, in syaa Allah kami membantu para donatur dan calon donatur dengan menyumbangkan rizkinya lewat rekening yang sudah kami siapkan. Jazakallah fiikum khoir. (*)AYO jadi orang tua asauh dan pahlawan bagi 1975 anak yang berada di 47 panti asuhan, 8 rumah belajar, sekolah dan pesantren seluruh binaan Mizan Amanah yang tersebar di 8 Provinsi.   
Caranya salurkan zakat, infaq, dan sedekah Anda melalui Mizan Amanah dengan cara: 
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Pilih metode pembayaran: GoPay,Virtual Account, Transfer Bank, Kartu Debit atau Kredit
3. Dapat laporan via email

Dan sahabat bisa membantu share ke rekan atau saudara Anda.
  • September, 26 2024

    Campaign is published

Orang Baik18 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 100.000
Orang Baik18 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 250.000
Orang Baik23 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 25.000
Orang Baik26 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 100.000
Orang Baik2 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 50.000

Fundraiser

Belum ada Fundraiser

Mari jadi Fundraiser dan berikan manfaat bagi program ini.

Doa-doa orang baik (10)

Orang Baik18 hari yang lalu
Semoga selalu diberikan kesehatan bagi kami sekeluarga.. 🤲
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Orang Baik18 hari yang lalu
Doakan saya sedang berulang tahun hari ini. Semoga rejeki saya menjadi berkah dan bermanfaat. Sehatkan dan panjangkan umur saya. Aminnn
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Orang Baik23 hari yang lalu
Sehatkan kami mudahkan kami menjual tanah agak bisa beli rumah aamiin allohumma aamiin🤲🏻
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Orang Baik2 bulan yang lalu
Robbana hablna min azwajina wa durriyatina qurrota ayun, rabbi habli minashalihin, la illaha illa anta subhanaka inni kuntu minazhalimin aamiin allohumma aamiin
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Alm Sri Wahyuni3 bulan yang lalu
Laa illaha anta subhanakka inni kuntu minazhalimin, rabbana hablana min ajjwajina wa durriyatina qurrota ayun wa jal'ana lil mutaqin immama aamiin allohumma aam
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bagikan melalui:
✕ Close